Altech.co.id – Twitter, sebagai media sosial yang penuh keasyikan, memberikan ruang bebas bagi penggunanya untuk berdiskusi tentang berbagai topik, salah satunya cara bermain twitter untuk pemula dan memperoleh informasi tambahan yang beragam. Bagi Anda sebagai pemula, menguasai cara bermain twitter untuk pemula mungkin terasa sulit karena beragamnya fitur yang tersedia.
Anda masih kebingungan? Kami siap membantu dari proses pembuatan akun hingga langkah-langkah seru yang dapat dicoba, serta tips dan trik agar akun Twitter Anda dikenal banyak orang.
Buat Akun Twitter Anda Sekarang!
Jika Anda masih pemula, cara bermain twitter untuk pemula yang harus diambil adalah membuat akun Twitter. Kami sudah menyiapkan informasi bagaimana pembuatan akun melalui ponsel dan laptop.
1. Membuat Akun Twitter di HP
Untuk pembuatan akun Twitter melalui HP, Anda bisa langsung memakai intruksi sederhana berikut ini:
- Unduh aplikasi Twitter melalui Play Store atau App Store.
- Buka aplikasi dan klik “Create your account” pada halaman pertama.
- Isi data pendaftaran, seperti nama, nomor telepon/email.
- Verifikasi akun melalui kode yang dikirimkan melalui kontak yang Anda isi sebelumnya.
- Tentukan kata sandi untuk menjaga keamanan akun.
- Pilih untuk menyinkronkan kontak dengan Twitter untuk terhubung dengan ponsel Anda.
- Pilih minat atau topik yang Anda sukai untuk menemukan akun atau tema menarik.
- Terima tawaran untuk mengikuti akun sesuai minat yang dipilih.
- Akun Anda berhasil dibuat. Masuk ke profil dan tambahkan foto profil.
2. Membuat Akun Twitter di Laptop
Sedangkan untuk cara bermain twitter untuk pemula melalui laptop, bisa memakai panduan di bawah ini:
- Buka browser Anda dan akses Twitter.com.
- Klik “Daftar Akun” dan isi nama lengkap, nomor telepon, serta tanggal lahir.
- Nama pada Twitter dapat diubah kapan saja tanpa batasan.
- Nomor telepon digunakan untuk verifikasi dan sebagai kontak jika kehilangan akses.
- Klik “Next” dan buat kata sandi untuk keamanan akun.
- Pilih minat dan saran akun yang ingin diikuti, atau lewati tahap ini.
- Tambahkan foto atau avatar di bagian “Profil” dan tulis biodata sesuai keinginan.
Mengenal Fitur-fitur Menarik Twitter Bagi Pemula
Setelah memahami cara bermain twitter untuk pemula, saatnya bagi Anda untuk menjelajahi berbagai fitur menarik yang ditawarkan oleh Twitter. Apa saja?
1. Hashtag atau Tagar (#)
Hashtag adalah kata yang diawali dengan tanda tagar ‘#’. Simbol tagar ini digunakan untuk memulai topik atau pembahasan tertentu yang sedang berlangsung. Gunakan hashtag untuk terlibat dalam percakapan yang sedang trending atau membuat topik sesuai minat dan kemampuan Anda.
2. Retweet
Fitur retweet memungkinkan Anda untuk membagikan atau repost postingan yang telah ada sebelumnya. Pemula dapat dengan mudah membagikan kembali postingan dari pengguna lain atau bahkan repost konten mereka.
3. Trending Topik
Trending topik merupakan topik hangat yang banyak dibicarakan pengguna berdasarkan hashtag, kata, atau frasa. Twitter menampilkan trending topik secara berurutan sesuai dengan banyaknya pengguna yang membicarakannya. Ikuti percakapan populer dan berkontribusi pada topik yang Anda sukai serta minati.
4. URL yang Bisa Disingkat
Twitter secara otomatis mempersingkat URL saat pengguna membagikan kembali postingan. Hal ini menghindari URL yang panjang memberikan kemudahan dalam berbagi tautan.
5. Tiga Mode Tampilan
Anda dapat mengubah tampilan dengan memilih dari tiga mode warna yang tersedia: terang, temaram, dan lampu mati. Sesuaikan gaya tampilan, ukuran, dan warna font sesuai minat dan Anda sukai.
Twitter memberikan fleksibilitas dan kreativitas dalam berinteraksi antar pengguna. Jangan lewatkan, menggunakan fitur-fitur di atas dan bersenang-senang saat menjelajahi media sosial yang banyak digunakan ini.
Lakukan Tweet Pertama Anda, Sekarang!
Cara bermain twitter untuk pemula dimulai dengan membuat tweet sesuai keinginan Anda. Setelah mendaftar, tweet pertama bisa segera Anda buat. Sambut followers baru atau ekspresikan pemikiran dalam satu tweet atau melalui thread yang menarik. Caranya:
- Buka Twitter dan ketuk ikon plus (+) di kanan bawah.
- Tulis tweet Anda di kotak yang tersedia.
- Tambahkan foto, gif, atau video untuk lebih menarik.
- Jika ingin membuat thread, ketuk ikon plus (+) kecil di kanan bawah untuk menambah baris.
- Setelah selesai, klik “Tweet” atau “Tweet All” di kanan atas.
Tips dan Trik Cara Bermain Twitter untuk Pemula
Cara bermain twitter untuk pemula tidaklah sulit, cukup dengan aktif dan saling terlibat dengan pengguna lain. Ikuti tips dan trik berikut ini agar mudah dan asyik selama penggunaannya.
1. Aktif Balas Komentar dan Jalin Diskusi yang Menarik
Temukan tweet menarik dan balas untuk memulai diskusi. Cari konten menarik di beranda atau profil akun tertentu. Ketuk ikon komentar di bagian bawah tweet. Tulis komentar Anda dan klik “Balas” atau “Reply” untuk berinteraksi.
2. Ikuti Trending Topik Hari Ini
Gunakan fitur trending topik untuk mengetahui topik yang sedang ramai dibahas. Buat tweet dengan hashtag terkait untuk ikut serta dalam diskusi.
3. Ikuti Akun Sesuai Minat atau yang Sedang Viral
Ikuti akun yang sedang viral untuk timeline yang seru. Pilih akun dengan cuitan segar setiap hari untuk hiburan. Temukan akun yang mirip dengan Anda melalui bio atau foto profil. Ikuti teman di kehidupan nyata atau dunia maya untuk interaksi yang lebih personal. Pantau akun motivator untuk mendapatkan dosis motivasi harian.
Dengan memakai seluruh panduan di atas, maka cara bermain twitter untuk pemula mampu membuat Anda aktif, kreatif serta berkembang akun twitter Anda.
FAQ
1. Apa Fitur-fitur Menarik dari Twitter?
Untuk fitur menarik yang bisa Anda temukan saat menerapkan cara bermain twitter untuk pemula adalah sebagai berikut:
1. Hashtag atau Tagar (#)
2. Retweet
3. Trending Topik
4. URL yang Bisa Disingkat
5. Tiga Mode Tampilan
2. Apa Saja Tips dan Trik Cara Bermain Twitter untuk Pemula?
Anda bisa langsung melakukan pendaftaran baik melalui HP atau laptop. Lalu lakukan tweet pertama Anda. Setelah itu, jalankan tips dan trik berikut ini:
1. Aktif Balas Komentar dan Jalin Diskusi yang Menarik
2. Ikuti Trending Topik Hari Ini
3. Ikuti Akun Sesuai Minat atau yang Sedang Viral